Peradaban Lembah Olat Maras

Rector Notes No. 272 Saya pernah berkata begini : dimana berdiri sebuah perguruan tinggi, meski di hutan belantara sekalipun, maka daerah tersebut akan tumbuh dan berkembang. Kita bisa belajar dari UI. Ketika pada  tahun 1987 pindah dari Salemba ke Depok dimana saat itu, menurut cerita para senior, adalah kawasan hutan karet. Tempat jin buang anak, katanya. […]

Kebaikan itu Menular

Rector Notes No. 271   Suatu hari saat musim dingin, tepatnya satu bulan sebelum pulang back-for-good ke Indonesia, saya “dijenguk” oleh Prof. Dedi Priadi, dekan FTUI dan dosen dosen Metalurgi UI. Semua orang yang pernah sekolah di LN pasti merasakan hal yang sama. Betapa senangnya dikunjungi oleh dosen dosen kita selama kuliah sarjana. Hadir bersama rombongan […]

Penandatanganan MoU UTS dengan UITM

Rector Notes No. 270 Pandemi ini telah membawa banyak dampak. Namun setiap peristiwa tentu membawa hikmah. Saya selalu teringat kata kata Pak Chairul Tanjung, bahwa disetiap masalah selalu hadir banyak kesempatan, bagi mereka yang berfikir. Jauh sebelum pandemi terjadi, saya termasuk yang meyakini bahwa pendidikan konvensional akan terdisrupsi dengan  perkembangan IT yang sangat maju. Yaitu saat […]

Diplomasi Soft Power Indonesia

Rector Notes No. 269 Selasa lalu saya menghadiri acara yang dilaksanakan oleh Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI di Kantor Gubernur NTB, Mataram. Hadir dalam pertemuan tersebut, Gubernur NTB, Wakil Ketua BKSAP Dr. Mardani Ali Sera, didampingi oleh tiga anggota DPR RI lainnya, Johan Budi, Muslim dan Hj. Sakinah Al Jufri, serta Rektor Unram […]

Silaturahmi dengan DPRD Lombok Timur

Rector Notes No. 268  Hari ini, saya bersama Pak Ilman (Warek 1), Pak Iqbal (Direktur Kerjasama Dalam Negeri) dan tim, serta Humas @universitasteknologisumbawa bersilaturahmi ke pimpinan DPRD Kabupaten Lombok Timur dalam rangka membicarakan kerja sama untuk membuka akses pendidikan tinggi bagi putra putri Kabupaten Lombok Timur. Kami diterima oleh ketua DPRD Bpk Murnan, S.Pd, Ibu Kepala Bappeda, […]