Selamat Hari Lebaran

Rector Notes No. 256Teruntuk mahasiswa, dosen dan staf @universitasteknologisumbawa dimanapun berada, selamat merayakan Hari Kemenangan bersama keluarga dan handai taulan tercinta. Mohon maaf jika ada salah kata dan perbuatan selama kita berinteraksi kurang lebih 1 tahun 3 bulan ini.Semoga Allah SWT senantiasa melindungi dan memberikan karunia NYA kepada kita semua.Terima kasih buat tim Humas yang sudah membuat […]

Kerja Masa Depan adalah Kerja Multi Disiplin

Rector Notes No. 255Setiap pagi, sebelum masuk ruang kerja, saya biasanya berjalan keliling kampus. Mengecek project project pembangunan yang sedang dilakukan. Ada pembangunan integrated lab, renovasi lab teknik, lab bioteknologi, dan lab lainnya yang sudah selesai pembangunannya.Pembangunan Integrated Lab baru memasuki bulan pertama. Persiapan rangka baja sudah selesai, tinggal merakit saja dan pondasi sudah hampir […]

NgebUTS tipe Gemilang

Rector Notes No. 254 Setelah tipe Elang dan tipe Maras, tim NgebUTS mengeluarkan tipe baru yaitu tipe Gemilang. Jika tipe Elang dan Maras dilengkapi dengan motor listrik 1500 W, pada tipe Gemilang ini motor listriknya hanya 350 W saja dengan baterai lithium ion 500 Wh. Berdasarkan pengujian di Dinas Perhubungan NTB, sepeda listrik tipe Gemilang […]

Hal Sederhana Pembentuk Karakter

Rector Notes No. 253Setelah subuh, saya jalan pagi sama istri dan anak anak ke Taman Lembi di dekat rumah. Mata sedikit terganggu dengan pemandangan sampah plastik bekas minuman di bangku bangku yang tersedia. Padahal tidak jauh dari sana terdapat tempat sampah yang telah disediakan. Mungkin mereka berfikir, nanti akan ada petugas kebersihan yang merapikan.Jika pun […]

Baterai Kapal Selam

Rector Notes No. 252Sebuah kapal selam bergerak dengan menggunakan tenaga listrik yang dipasok dari rangkaian baterai. Pada kapal selam Nanggala 402, baterai yang digunakan adalah tipe lead acid/asam timbal. Satu sel baterai asam timbal yang terdiri dari anoda, katoda, dan elektrolit/separator menghasilkan tegangan kurang lebih 2 Volt. Baterai asam timbal adalah jenis baterai yang telah […]

Harlah di Hardiknas

Rector Notes No. 251Selesai shalat Subuh berjamaah di masjid tadi, sebuah telepon masuk dari nomor yang tak dikenal. Ternyata telepon dari Teh Dedeh, kakak saya yang tinggal di Lampung, menggunakan nomor lainnya. Diujung telepon, Mamah mengajak bicara. Suaranya agak parau, terdengar sedikit sedih namun bahagia. “Aa, hari ini hari pendidikan nasional, selamat ulang tahun ya […]